Resep Rendang Ayam, Lauk Simpel yang Terasa Rempahnya
Murdijati Garjito
Pemula
KOMPAS.com – Rendang ayam merupakan hidangan dari olahan ayam yang bisa kamu masak dalam jumlah banyak dan disimpan untuk lauk makan keesokan harinya.
Resep rendang ayam ini cukup sederhana dengan bahan mudah dicari, seperti santan dan rempah aromatik lainnya.
Baca juga: Resep Rendang Sayap Ayam Lebaran, Rendang Versi Ekonomis
Cara membuat rendang ayam juga tidak kalah mudah. Ayam dimasak dengan santan, bumbu halus dan kelapa sangrai. Dimasak hingga bumbu meresap.
Bumbu rendang ayam ini menggunakan bahan di antaranya kunyit, ketumbar, dan lengkuas.
Selengkapnya simak cara masak rendang ayam dari buku “Kuliner Jambi: Telusuri Jejak Melayu, Sedap Meresap” (2017) oleh Murdijati Garjito terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.
Baca juga: Resep Rendang Seafood Platter dan Garlic Butter Rice untuk Bukber
Bahan
Baca juga: Resep Rendang Daging Giling Asli Minang, Pakai Kelapa Parut Sangrai
Bumbu halus
Baca juga: Resep Rendang Belut Asap Khas Mandailing, Pakai Kelapa Parut Sangrai
Buku “Kuliner Jambi: Telusuri Jejak Melayu, Sedap Meresap” (2017) oleh Murdijati Garjito terbitan PT Gramedia Pustaka Utama bisa dibeli di Gramedia.com.
A post shared by Foodplace (@my.foodplace)
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.
source