Resep Masakan: Tumis Tahu Brokoli Untuk Bekal Anak Sekolah, Sehat dan Gampang Bikinnya – Gora Juara – Gora Juara


GORAJUARA – Untuk ibu-ibu yang bingung mau ngasih bekal apa untuk anak, resep tumis tahu brokoli bisa menjadi ide.
Selain resep bahannya yang cukup mudah ditemui, cara memasak tumis tahu brokoli pun gampang dan hemat waktu.
Resep tumis tahu brokoli merupakan masakan yang mengandung banyak gizi yang baik untuk kesehatan anak.
Baca Juga: Resep MPASI Cheesy Beef Macaroni Soup yang Kaya Nutrisi, Cocok Untuk Bayi Berusia 7 Bulan
Supaya anak kenyang dan tercukupi gizinya, yuk simak bahan dan tutorial memasak tumis tahu brokoli dibawah ini.
Dilansir dari akun Instagram @resepmasakanharian dan @yackikuka oleh Gorajuara, berikut bahan-bahan resep tahu tumis brokoli yang diperlukan:
Baca Juga: Resep MPASI Bola-bola Kentang Keju untuk Camilan Sehat Si Kecil, Cobain Yuk Moms!
Cara membuat tumis tahu brokoli:
1. Potong-potong brokoli dan rendam dengan air dan garam selama 5 menit
2. Didihkan air dan rebus sebentar brokoli
3. Potong-potong tahu telur atau tahu jepang yang sudah dicuci dan bawang putih
4. Panaskan minyak dan taburi tepung terigu, kemudian masukkan dan goreng hingga matang tahu yang telah dipotong-potong
Baca Juga: Intip Resep MPASI Beef Tofu Soup untuk Meningkatkan Imun Anak, Cocok Dikonsumsi Saat Masa Pancaroba
5. Angkat dan tiriskan tahu
Editor: Rany Listyawati Sis, St
Sumber: Instagram @resepmasakanharian
Jalan Pasirkoja No. 205/22C Bandung

085282216014
redaksigorajuara@gmail.com
©2023 ProMedia Teknologi

source