5 Resep Masakan Jawa Tengah Sehari-hari, Enak dan Menggugah … – Merdeka.com

Merdeka.com – Resep masakan Jawa Tengah sehari-hari yang enak dan lezat cukup mudah dibuat. Makanan khas Jawa Tengah memiliki rasa beragam, ada yang memiliki rasa manis, pedas, dan gurih.
Jawa Tengah memiliki banyak makanan lezat dan istimewa di lidah. Resep masakan khas JawaTengah dikenal kaya akan bumbu rempah-rempah yang menggugah selera. Hal ini yang kemudian membuat masakan Jawa Tengah bisa dengan mudah ditemukan di berbagai daerah.
Selain dikenal enak, bahan pembuatan masakan khas Jawa Tengah juga mudah ditemukan di pasaran. Resep masakan Jawa Tengah sehari-hari juga mudah untuk dicoba di rumah.
Ada banyak resep masakan Jawa Tengah sehari-hari yang bisa jadi pilihan menu. Berikut sejumlah resep masakan Jawa Tengahsehari-hari yang merdeka.com lansir dari Cookped:
Resep Soto Kudus
Bahan-bahan:
• 1 ekor ayam kampung
• 100 gram tauge diseduh
• 75 ml kecap manis
• 3 butir telur rebus
• 2 sdm seledri dirajang halus
• 2 sdm bawang putih dirajang dan digoreng
• 2 buah jeruk nipis diambil airnya
• 2 batang serai
• 1 1/2 sdt garam
• 1 sdt gula
• 1 1/2 liter air
• Minyak goreng
• 6 siung bawang putih
• 6 buah bawang merah
• 6 butir kemiri
• 3 cm jahe
• 1 sdm ketumbar
• 1/2 sdt Jintan
Cara membuat masakan:
1. Langkah pertama, rebus daging ayam dengan api kecil sampai kaldu harum dan ayam matang.
2. Setelah itu, panaskan minyak goreng, tumis bumbu yang telah dihaluskan sampai harum, tambahkan serai dan aduk rata.
3. Masukkan bumbu tumis, gula, garam dan bawang putih goreng ke dalam rebusan ayam.
4. Teruskan masak sampai bumbu benar-benar meresap ke dalam ayam, angkat dan tiriskan, kemudian suwir-suwir.
5. Siapkan mangkuk, masukkan nasi secukupnya, kemudian tambahkan suwiran ayam, telur, seledri, tauge, air jeruk dan sedikit kecap manis, tuangkan kuah sotonya.
6. Soto ayam Kudus pun siap disajikan.
Resep Brekecek ikan
Bahan:
• 1 batang sereh
• 2 lembar daun jeruk
• 1 tangkai daun bawang
• 3 lembar daun salam
• gula merah secukupnya
• 1 tomat
• 2 cabai merah besar
•  bumbu penyedap
• air secukupnya
Bumbu halus:
• 1 sendok makan garam
• 3 biji kemiri
• 7 cabai rawit
• 1 cabai merah
• 4 siung bawang merah
• sejumput lada
• 3 siung bawang putih
• 2 cm kunyit
• 2 cm jahe
Cara membuat:
1. Langkah pertama, goreng ikan. Sisihkan
2. Setelah itu, sangrai kemiri, kunyit, bawang putih, dan jahe.
3. Tumis bumbu halus, masukan gula merah dan tomat. Aduk hingga bumbu matang. Tuang air secukupnya.
4. Masukkan daun jeruk, daun bawang, irisan cabai merah besar, dan daun bawang.
5. Masukan ikan, aduk sampai mendidih. Tambahkan penyedap.
Resep Nasi liwet
Bahan:
• 800 gram beras
• 15 gram daun salam
• 1.600 cc santan encer
• 3 butir telur ayam
• 800 gram ayam kampung, dipotong 6
• 400 cc santan kentan
• ampas kelapa parut
• 3 sdt garam
• 40 gram bawang merah, iris tipis
Cara membuat:
1. Didihkan santan, masukkan 3 lembar daun salam dan 1 sdt garam.
2. Tunggu hingga pati santan kental. Ambil pati santan, angkat santan bening.
3. Campurkan dengan 1.600 cc santan encer.
4. Rebus ayam di dalam 1.000 cc santan encer. Masukkan 5 lembar daun salam, 1 sdt garam, dan bawang merah iris. Setelah ayam empuk, angkat lalu suwir-suwir. Tuang sisa santan perebus ayam pada sisa santan encer.
5. Rendam beras selama 1 jam, cuci, dan tiriskan. Kukus 15 sampai 20 menit hingga setengah masak, angkat, pindahkan ke dalam panci. Tuang 800-1.000 cc sisa santan. Beri 1 sdt garam dan 4-7 lembar daun salam. Masak hingga santan meresap ke beras. Angkat lalu kukus nasi.
6. Kocok telur dengan 3 sdm santan. Beri 1/4 sdt garam. Kukus dalam wadah selama 15-20 menit, angkat, potong-potong sesuai selera.
Advertisement
Bahan:
• 200 gram babat sapi, direbus, dipotong-potong
• 2.500 ml air
• 2 lembar daun salam
• 150 gram usus sapi, direbus, dipotong-potong
• 300 gram daging tetelan
• 1 sendok teh gula pasir
• 2 batang daun bawang, diiris 1 cm
• 3 sendok teh merah
• 1/4 sendok teh garam
• 3 sendok makan minyak untuk menumis
• 2 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan
Bumbu halus:
• 1 sendok teh ketumbar
• 2 buah keluwek, diseduh
• 1/2 sendok teh merica
• 8 butir bawang merah
• 3 siung bawang putih
• 2 cm kunyit, dibakar
• 100 gram kelapa parut, disangrai
• 1 cm jahe, dibakar
Bahan sambal:
• 10 buah cabai rawit hijau
• 1/4 sendok teh garam
• 2 siung bawang putih
• 1/4 sendok teh gula pasir
Pelengkap:
• gram nasi putih
• 2 sendok makan bawang merah goreng
• 3 lembar kubis, diiris
Cara membuat:
1. Langkah pertama, rebus tetelan, serai, dan daun salam sampai matang.
2. Setelah itu, umis bumbu halus. Tuang ke dalam rebusan daging. Masukkan babat, usus, gula merah, dan garam.
3. Sebelum diangkat, beri daun bawang. Aduk rata.
4. Untuk sambalnya, rebus cabai rawit dan bawang putih. Angkat. Beri garam dan gula pasir. Uleg.
Resep Mangut Beong
Bahan:
• 1 kg mangut
• garam secukupnya
• 2 buah jeruk lemon
Bumbu lain:
• 500 cc santan sedang kentalnya
• 1 batang serai dimemarkan
• 3 lembar daun jeruk
• gula merah secukupnya
• 10 buah cabe rawit
Bumbu halus:
• 5 siung bawang merah
• 5 buah cabe merah
• 2 siung bawang putih
• 2 cm jahe
• 2 cm kencur
• 2 cm kunyit
• garam secukupnya
Cara membuat:
1. Langkah pertama, kerat-kerat ikan, goreng ikan hingga matang.
2. Tumis bumbu halus, masukkan lengkuas, daun keruk, dan serai.
3. Setelah itu, tuang santan, aduk hingga mendidih.
4. Kemudian masukkan ikan, aduk hingga bumbu meresap ke dalam ikan.
5. Sebelum diangkat, masukkan cabai rawit lalu masak sebentar hingga layu.
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami
Beda Tarif KRL untuk Orang Kaya & Miskin Hingga Bocoran Skema Penentuan Subsidi
Sejak Kapan Manusia Bisa Berenang? Ini Jawaban Ilmuwan
Lengkap, Ini Jadwal Cuti Bersama PNS di 2023
Sepak Terjang Bambang Soeprapto, Bapak Polisi Istimewa RI yang Terlupakan
Resep Cimol Kuah Gurih dan Pedas, Cocok untuk Camilan Saat Hujan
Ciri-Ciri Wirausaha Sukses, Berpemikiran Maju dan Pantang Menyerah
Mengenal Social Butterfly, Jenis Kepribadian Pandai Berteman dan Bersosialisasi
Mengunjungi Sentra Kerajinan Gerabah di Klaten, Tawarkan Sensasi Seru
Dikunjungi Ribuan Wisatawan, Putri PB XIII ungkap Kondisi Terkini Keraton Solo
5 Resep Ikan Bakar Bumbu Kuning, Cocok untuk Pesta Tahun Baru
Miris, Pria di Kudus Tega Bunuh Ibu Kandung Sendiri karena Merasa Tak Dihargai
Manfaat Donor Darah untuk Wajah dan Kesehatan, Perlu Diketahui
Workout adalah Latihan Fisik, Berikut Jenis Gerakannya
5 Manfaat Berdzikir Setelah Sholat, Umat Muslim Wajib Tahu
Tanda Tangan Online dan Cara Mengunduhnya, Mudah Dipraktikkan
Mengenal Gejala Pendarahan Otak yang Dialami Indra Bekti, Waspadai Penyebabnya
Mengenal Program “Si Keren”, Inovasi Pemkab Sleman Bantu Pekerja Rentan
Ciri-Ciri TBC pada Anak, Lengkap Beserta Penyebab dan Cara Mengatasinya
‘Foto Mahal', Momen Brigjen Dibuatkan Kopi oleh Komjen, Difoto Orang Penting
Sepak Terjang Bambang Soeprapto, Bapak Polisi Istimewa RI yang Terlupakan
Hamili Pacar tapi Nikahi Orang Lain, Anggota Polres Kuansing Dikirim ke Tempat Khusus
Polda Jambi Bersih-Bersih, 13 Personel Dipecat Selama 2022
Kapolri Digugat Ferdy Sambo ke PTUN, Polri: Kami Siap Hadapi
Kejagung Siap Hadapi Ferdy Sambo untuk Kedua Kali
Terungkap, Laptop Dihancurkan Anak Buah Ferdy Sambo Patah hingga 15 Bagian
Perintah Ferdy Sambo Musnahkan Barang Bukti DVR CCTV Tak Diatur Dalam Perkadiv
Kejagung Siap Hadapi Ferdy Sambo untuk Kedua Kali
Terungkap, Laptop Dihancurkan Anak Buah Ferdy Sambo Patah hingga 15 Bagian
Perintah Ferdy Sambo Musnahkan Barang Bukti DVR CCTV Tak Diatur Dalam Perkadiv
Ferdy Sambo Gugat Presiden Jokowi dan Kapolri Sigit, Ini Isinya
Perintah Ferdy Sambo Musnahkan Barang Bukti DVR CCTV Tak Diatur Dalam Perkadiv
Ferdy Sambo Gugat Presiden Jokowi dan Kapolri Sigit, Ini Isinya
Hakim Tegur Jaksa Tak Jelas Cecar Agus Nurpatria Soal CCTV: Makanya Kalian Objektif
Dunia Kehabisan Stok Vaksin Kolera
Vaksinasi Booster Covid-19 di Jakarta Capai 71 Persen
Stadion Kapten I Wayan Dipta Memenuhi 80 Persen Penilaian: Butuh 3 Pembenahan untuk Menggelar Laga BRI Liga 1
BRI Liga 1: Tak Kunjung Tentukan Homebase Baru, Ini Jawaban Pelatih Arema
Advertisement
Advertisement
Aturan Perayaan Tahun Baru di TMII, Pintu Masuk hingga Kantong Parkir
Saling Serang Kubu Ferdy Sambo dan Bharada E
Saksi Ahli Serahkan KUHP Baru, Ini Pasal yang Meringankan Hukuman Bharada E
Dr. Riki Perdana Raya Waruwu S.H., M.H.
Pembentukan dan Pembaruan Hukum Acara ‘Mediasi' Melalui PERMA
Jonathan Albert Nicolas
Perma 2/2019, Jawaban Masyarakat Hadapi Sewenang-wenang Pemerintah
Angkie Yudistia
Tantangan Berat Komisi Nasional Disabilitas

source